REAKREDITASI PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
Rabu, 16 Oktober 2013 10:33:44 - oleh : admin
Pada tanggal 10 s.d 13 Oktober 2013 Progam Studi Teknik Mesin menerima kunjungan (visitasi) Asessor dari Badan Akreditasi Nasional (BAN) Dikti yaitu Bapak Purnomo, PhD (UGM) dan Sidiq Ruswanto, MT (PNJ) untuk melakukan Reakreditasi Teknik Mesin. Acara berlangsung dengan baik yang dihadiri pimpinan Politeknik; Mian Adisuma, MSc (Direktur), Anisul Fuad, MT (Ketua Jurusan Teknik Mesin), Dosen Teknik Mesin dan staf. admin